Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) XII Kabupaten Karimun selesai digelar, Kamis (12/3/2020) malam. MTQ digelar di lapangan atau taman Perumahan Imperium Kecamatan Meral itu, secara resmi ditutup oleh Plt Gubernur Provinsi Kepri, Isdianto. Hasilnya, Kecamatan Karimun peraih sebagai juara umum pada MTQ Kabupaten Karimun tahun ini dengan memperoleh 68 poin. Untuk posisi kedua ditempati Kecamatan Moro […]
Berita Utama
Penutupan MTQ Kec.Ungar di tutup oleh Bupati Karimun
Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) ke VII tingkat Kecamatan Ungar, Kabupaten Karimun selesai digelar, Rabu (26/2/2020) malam. MTQ di halaman Kantor Camat Ungar, tepatnya di Desa Sungai Buluh itu, secara resmi ditutup oleh Bupati Karimun, Aunur Rafiq. Peraih sebagai juara umum pada MTQ Kecamatan Ungar tahun ini adalah Desa Ngal dengan memperoleh 44 poin. Piala bergilir […]
Sensus Penduduk Online 2020
Bupati Karimun, Dr.H. Aunur Rafiq meminta masyarakatnya mensukseskan sensus penduduk online dengan mengisi di website sensus.bps.go.id dari tanggal 15 Februari sampai 31 Maret 2020. Mewujudkannya, Bupati juga memerintahkan Pimpinan OPD, Kabag, Kaban, Camat, Lurah dan Kepala Desa serta TNI-Polri, dapat membantu pelaksanaan sensus (mensosialisasikan). “Berpartisipasinya semua pihak, tentu tersosialisasi dengan baik sensus penduduk tahun ini,” harapnya […]
Kunker Menhub di Kab.Karimun
HUMAS – Kunjungan kerja Menteri Perhubungan RI Bapak Ir. Budi Karya Sumadi di Kabupaten Karimun disambut Bupati Karimun Dr. Aunur Rafiq, M.Si dan Wakil Bupati Karimun H. Anwar Hasyim, M,Si berserta unsur Muspida Kab. Karimun di Bandara kabupaten Karimun. Sabtu (01/02). Kunjungan Menteri Perhubungan RI di Kabupaten Karimun dalam rangka merealisasikan pengembangan pembangunan Bandara dan […]
Survey Bandara RHA Kec.Tebing
Humas – Bupati Karimun Memimpin Rapat Pengembangan Bandar Udara Raja Haji Abdullah Kabupaten Karimun di Ruang Rapat Bandara Raja Haji Abdulah. Menindak lanjuti kunjungan Mentri Perhubungan RI ke Kabupaten Karimun mengenai Penambahan Runway Bandara Raja Haji Abdullah, hari ini Bupati Karimun memimpin rapat terkait Pembebasan lahan yang nantinya akan di bebaskan untuk perpanjangan Runway. Rapat […]
Pasar Sawang diresmikan Bupati Karimun
Humas- Peresmian pasar rakyat “Pasar Sawang” Kec Kundur Barat Pasar Rakyat di Sawang, Kecamatan Kundur Barat diresmikan Bupati Karimun, Senin (13/1/2020). Anggaran revitalisasi menggunakan Dana Alokasi Khusus (DAK) senilai Rp 1,4 miliar APBN 2019. Kepala DinasPerdagangan Koperasi,UKMdanESDM Karimun Muhammad Yosli mengatakan pasar sudah bisa kembali dipergunakan oleh pedagang yang sebelumnya sudah beraktivitas di sini sebelumnya. Bangunan […]
Upacara Peringatan Hari Ibu Tahun 2019
Humas – Bupati Karimun Menjadi Pembina Upacara Memperingati Hari Ibu dan di Sejalankan Dengan Upacara 17 Hari Bulan Se Kabupaten Karimun. Turut hadir Ketua PKK Kabupaten Karimun, Ketua DPRD Kabupaten Karimun, Danlanal Karimun, Kapolres Karimun dan Dandim Karimun. Puji syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT, Tuhan Yang Maha Kuasa, atas rahmat dan karunia-Nya, pada tahun […]
Rakor bersama Menko Kemaritiman
Program pembangunan infrastruktur untuk peningkatan perekonomian Kepri harus mendapat dukungan dan kucuran dari pemerintah pusat. Jika mengandalkan anggaran daerah, realisasi dan percepatan pembangunan itu tidak akan terakomodir. Melalui Kementerian Maritim dan Investasi dan Kementerian Lembaga lainnya, Kepri yakin dukungan itu segera terealisasi. Keyakinan itulah yang membuat H Isdianto, Plt Gubernur Kepri bersama seluruh Bupati dan […]
Penghargaan Swasti Saba Kab Sehat 2019
Kabupaten Karimun, Provinsi Kepri meraih penghargaan dari Pemerintah Pusat. Kali ini, Kabupaten Karimun meraih penghargaan Swasti Saba untuk Kabupaten/Kota Sehat tahun 2019. Penghargaan tersebut diberikan oleh Menkes RI Terawan Agus Putranto dan Mendagri Tito Karnavian langsung kepada Bupati Karimun Aunur Rafiq. Penyerahan penghargaan Swasti Saba untuk Kabupaten/Kota Sehat bertempat di Kantor Kemendagri, Jakarta, Selasa 19 […]
TMMD Resmi di Tutup
Pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke 105 Kodim 0317/TBK di Kecamatan Tebing dan Meral Barat Kabupaten Karimun resmi ditutup, Kamis 8 Agustus 2019. Upacara penutupan dipimpin oleh Panglima Kodam I/Bukit Barisan Mayor Jenderal TNI MS Fadhilah di Desa Pongkar, Kecamatan Tebing. Turut menghadiri diantaranya Kapolda Kepri Irjen Pol Andap Budhi Revianto, Danlantamal IV Tanjungpinang, […]